Studi korelasi antara pemahaman ilmu tajwid dengan kemampuan membaca al-qur’an siswa kelas XI MAN 1 Semarang tahun pelajaran 2010/2011.

  • Sofiatun, Sofiatun
Publication date
June 2011

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui: 1) Tingkat pemahaman ilmu tajwid siswa kelas XI MAN 1 Semarang. 2) tingkat kemampuan membaca Al-Qur’an siswa kelas XI MAN 1 Semarang. 3) hubungan antara pemahaman ilmu tajwid dengan kemampuan membaca Al-Qur’an siswa kelas XI MAN Semarang. Jenis penelitian ini adalah penelitian lapangan atau field research. Penelitian ini merupakan penelitian sampel karena responden yang berjumlah 40 siswa diambil dari 10% jumlah populasinya. Pengumpulan data dilakukan dengan menggunakan metode tes tertulis untuk memperoleh data variabel X yaitu pemahaman ilmu tajwid dan menggunakan metode tes lisan untuk memperoleh data variabel Y yaitu kemampuan membaca Al-Qur’an siswa kelas XI MAN 1 Semarang. Data penelitian ...

Extracted data

We use cookies to provide a better user experience.