Ukuran Ikan Tuna Matabesar (Thunnus Obesus) yang Ditangkap dengan Menggunakan Pancing Ulur (Hand Line) di Perairan Maluku [Size Of Bigeye Tuna (Thunnus Obesus) Which Are Caught By Hand Lines In Maluku Waters]

  • Widodo, A. A. (Agustinus)
  • Mahulette, R. T. (Ralph)
Publication date
June 2011
Publisher
Indonesian Ichthyological Society

Abstract

Dalam rangka memperoleh data dan informasi mengenai ukuran ikan tuna matabesar (Thunnus obesus) yang tertangkap dengan pancing ulur di perairan Laut Maluku, maka telah dilakukan penelitian di desa-desa pusat pendaratan tuna di wilayah Ambon yaitu Desa Hutumury, Nusalaut, Seri, Latuhalat, Ambalau, dan Kelang. Pengambilan contoh dilakukan secara acak satu kali setiap minggu pada bulan Juli-Desember 2009. Penelitian dilakukan dengan bantuan enumerator yang terlatih. Aspek yang diamati adalah ukuran panjang cagak (FL). Hasil penelitian menunjukkan bahwa FL ikan tuna matabesar yang tertangkap pancing ulur di perairan Maluku pada bulan Juli-Desember 2009 bervariasi. Pancing ulur tidak cocok untuk mengeksploitasi ikan tuna matabesar pada Agustus, ...

Extracted data

We use cookies to provide a better user experience.