Perancangan Media Promosi Pesona Krakatau Cottage

  • Andrien, Andrien
Publication date
August 2014

Abstract

Perancangan media promosi Pesona Krakatau Cottage didasari oleh latar belakang tingkat hunian yang menurun, adanya pembangunan unit hotel baru, dan minimnya media promosi yang pernah dirancang oleh Pesona Krakatau Cottage sendiri. Penelitian ini sendiri memiliki rumusan masalah yaitu bagaimana merancang media promosi visual Pesona Krakatau Cottage di Karang Bolong, Anyer. Penelitian ini jelas memiliki tujuan merancang media promosi visual Pesona Krakatau Cottage di Karang Bolong, Anyer. Proses yang telah dilalui penulis pun tidak sedikit, dimulai dari tahap wawancara, observasi, dan kuisioner demi mendapatkan data-data yang mendukung terselesaikannya tugas akhir ini. Konsep kreatif dan ide-ide kreatif juga ditemukan penulis berdasa...

Extracted data

We use cookies to provide a better user experience.