Komunikasi Keluarga Perspektif IslamKeluarga merupakan cikal bakal kehidupan. Jika keluarga rapuh,kehidupan pun akan rapuh; jika keluarga memiliki fondasi yang kuat,berbagai goncangan kehidupan akan mampu dilalui. Namun, tidaklahmudah membuat bangunan keluarga yang kuat. Begitu banyak keluargayang hancur karena tidak mampu mengatasi persoalan yang timbuldalam kehidupan mereka.Dalam kehidupan keluarga selalu timbul berbagai persoalan. Suami-istrisering bertengkar karena masalah sepele. Sebagai orang tua, merekasering tidak mau mendengarkan keluhan anak. Mereka bersikukuhdengan egonya masing-masing, ingin dihormati dan dihargai.Persoalan-persoalan tersebut semuanya berpangkal dari terhambatnyasaluran komunikasi. Di sinilah letak pentingnya ko...