Semakin kompleksnya permasalahan dan semakin tajamnya persaingan di berbagai bidang membuat kebutuhan akan para profesional dan pakar yang handal di bidang komunikasi sangat tinggi. Komunikasi Korporat dapat didefinisikan sebagai serangkaian kegiatan yang termasuk dalam pengelolaan dan pengaturan segala komunikasi internal dan eksternal yang ditunjukkan untuk menemukan titik awal yang menguntungkan dengan para pemilik kepentingan, tempat perusahaan berlangsung. Wujud nyata dari komunikasi korporat dalam membantu organisasi untuk memperoleh peluang bersaing dan mewujudkan hubungan yang positif dengan semua kumpulan sasaran yang telah dikenal. Hubungan positif ini dibentuk melalui pembinaan identitas korporat syariat yang terancang dan akhirn...