Anggun Eka Handayani, NIM (11140240000071), Penerjemahan Indonesia-Arab Papan Petunjuk Arah dan Informasi di Curug 7 Cilember, SkripsiProgram Studi Tarjamah, Fakultas Adab dan Humaniora Universitas IslamNegeri Syarif Hidayatullah Jakarta 2018.Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan pertanggungjawabanpenerjemahan teks-teks pada papan petunjuk arah dan informasi yang berada diCurug 7 Cilember. Proses penelitian ini dimulai dengan cara mengumpulkan datadalam bentuk foto, kemudian teks pada papan diklasifikasikan sesuai satuangramatikalnya, yakni kata, frasa, dan kalimat lalu diterjemahkan ke dalam bahasaArab. Setelah itu, peneliti membuat desain papan petunjuk arah dalam dua bahasa.Adapun dalam penelitian ini, peneliti menggunakan metod...