Walaupun telah banyak buku yang menulis tentang Microsoft PowerPoint, tetapi buku ini berbeda dengan buku yang sudah ada sebelumnya. Dalam buku ini Anda akan memperoleh banyak tips terbaik dan terbaru yang akan menjawab persoalan yang sering Anda temui ketika membuat slide presentasi. Buku ini juga berisi lebih dari ribuan template, animasi, grafis dan ikons yang dapat langsung Anda gunakan untuk mengekspresikan diri dengan lebih efektif melalui presentasi yang berkelas dunia. "Anda akan menemukan banyak tips terbaik & terbaru yang akan membantu Anda membuat presentasi dengan lebih cepat, lebih cerdas dan lebih menarik." TERBAIK, TERBARU & TERLENGKAP "Cukup daftarkan pembelian buku Anda dengan mengirimkan struk pembelian buku ini ke officep...