Buku ini secara lengkap tidak hanya telaah-telaah teoritis psikologis, tetapi juga segi-segi aplikatifnya dalam proses belajar mengajar. Materi-materi yang bisa diperoleh dalalm buku ini antara lain: ? Pemahaman mengenai Psikologi Pendidikan mulai dari pemahaman, fungsi, hingga ruang lingkupnya. ? Psikologi pendidikan dan hubungannya dengan penyiapan guru ? Masa remaja anak ? Perbedaan individual ? Psikologi belajar ? Penerapan prinsip psikologi dalam proses belajar mengajar ? Penilaian Buku Psikologi Pendidikan ini diharapkan dapat membekali para calon guru, khususnya guru Sekolah Lanjutan dengan pengetahuan atau informasi yang cukup saat nantinya melaksanakan tugasnya sebagai guru. Orang tua murid pun dapat memperoleh manfaat dengan memb...