Parameter Fisikokimia Dan Penetapan Kadar Scopoletin Pada Ekstrak Etanol 70 % Buah Mengkudu (Morinda citrifolia L.) dengan Perbandingan Daerah Tempat Tumbuh

  • Rini Prastiwi, Rini
  • Siska, Siska
  • Nurul Oktavia, Nurul
Open PDF
Publisher
Prosiding Seminar Nasional POKJANAS TOI ke-52 Tahun 2017
Language
Indonesian

Abstract

Ekstrak buah mengkudu (Morinda Citrifolia L.) memilki banyak kandungan kimia salah satunya Scopoletin. Namun perbedaan letak geografis suatu tanaman dapat mengakibatkan terjadinya variasi kandungan metabolit dari suatu tanaman. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui parameter fisikokimia pada ekstrak etanol 70% buah mengkudu (Morinda Citrifolia L.) dan untuk mengetahui apakah perbedaan daerah tumbuh dapat berpengaruh pada kadar scopoletin pada ekstrak etanol 70% buah mengkudu. Hasil pengujian didapat ekstrak yang berasal dari purwakarta, sari larut air 26,0793 % , sari larut etanol 11,6825 %, kadar abu 1,6517%, kadar abu tidak larut asam 0,3075%, kadar air 11,3014% sedangkan yang berasal dari bogor, sari larut air 42,4098%, sari larut ...

Extracted data

We use cookies to provide a better user experience.