Abstrak:Khutbah merupakan salah satu bentuk seni dalam mengapresiasikan ide-ide seseorang dengan bahasa yang indah dan dapat menggugah pikiran pendengar. Urgensi khutbah dalam catatan sejarah sastra Arab dan Islam; Sastra Islam berbahasa Arab telah ada sejak awal-awal pengenalan, penyebaran dan pengamalan ajaran Islam. Ini terjadi karena khutbah pada masa Arab pra Islam telah dijadikan sebagai media menegakkan dan mengokohkan identitas masing-masing suku dengan bahasa dan tradisi masing-masing; Pada masa Islam (612 M) hingga wafatnya kholifah keempat; Sayyidatina Ali bin Abi Thalib RA, telah digunakan pula sebagai media mengenalkan identitas baru bangsa Arab sehingga kaum Muslimin berbahasa Arab Fushha. Dalam artikel ini akan disajikan be...