Motivasi Tokoh John Nash untuk Menjadi Ilmuan yang Diakui dalam Skrip Film A Beautiful Mind

  • Hutomo, R. (Resmaditya)
Open PDF
Publication date
January 2013
Publisher
Faculty of Engineering Diponegoro University

Abstract

Motivasi adalah energi aktif yang menyebabkan terjadinya suatu Perubahan pada diri sesorang yang nampak pada gejala kejiwaan, perasaan, dan juga emosi, sehingga mendorong individu untuk bertindak atau melakukan sesuatu dikarenakan adanya tujuan, kebutuhan, atau keinginan yang harus terpuaskan

Extracted data

We use cookies to provide a better user experience.